Yakinlah akan takdirmu
Walau takdir itu memisahkan hati yang pernah menyatu
Membuat lamunan menjadi sesuatu yang semu
Resahkan jiwa dengan dipenuhi kisah – kisah pilu
Hingga akhirnya kamu tahu
Apa maksud takdir itu
Karena takdir adalah kisah yang tuhan berikan
Agar kamu tau apa tujuan hidupmu
Yang sebenarnya & yang harus kamu jalani