Fakta - Fakta seputar Dompu dot Info

Fakta - Fakta seputar Dompu dot Info

1. Lebih duluan lahir dibanding beberapa domain dompu* lainnya (dompu dot net, dompu dot org, dompu dot or dot id, dompu dot web dot id, dompukab dot go dot id)

2. Semua Orang Dapat Menulis dan Berkontribusi di Dompu dot Info dengan cara mempublikasikan karya / tulisannya.

3. Gratis Subdomain dompu dot info maupun domain affiliasi dompu lainnya serta email @dompu dot info dan dompu dot org

4. Bukan pemburu berita, tapi pemburu tulisan.

5. Paling mudah ditemukan di google dengan mengetikan portal informasi dompu

6. Punya beberapa subdomain yang dalam pengembangannya dibangun dengan serius dan cinta diantaranya DompuGraphy, Visit Dompu - Portal Pariwisata, Event Dompu - Portal Kegiatan, Seko Ramen - the best ramen in town, dll.

7. Semuanya di gaji dengan Cinta dan Persahabatan.

8. Banyak Pengunjung, Banyak Kontributor yang mendaftar, sepi tulisan.

9. Dikelola oleh 3 orang anak muda yang punya satu misi 'Mengenalkan Dompu hingga ke Penjuru Dunia'.

10. Anda yang mengelola, Anda yang memelihara.